Kita semua pasti pernah (bahkan mungkin sering) mengalami kesulitan saat menuliskan kode program. Menemukan error atau bug yang tak kunjung terselesaikan akan sangat menjengkelkan. Hal yang bisa kamu lakukan adalah bertanya ke orang lain, forum atau komunitas untuk meminta bantuan. Salah satu tools agar mereka dapat membantu memeriksa kode yang kamu buat adalah dengan menggunakan paste.beba.st. Untuk itu, pada tulisan ini saya akan membahas tutorial menggunakan paste.beba.st.
paste.beba.st adalah salah satu website untuk menyimpan potongan-potongan catatan atau kode pemrograman. Termasuk didalamnya gambar dan lainnya.
paste.beba.st adalah salah satu website untuk menyimpan potongan-potongan catatan atau kode pemrograman. Termasuk didalamnya gambar dan lainnya.
Code:
NAME
paste.beba.st - paste sepuas mu!
ROUTES
GET /<id>
Get raw pastes
GET /p/<id>
Get highlighted pastes
GET /p/<id>.<ext>
Get syntax highlighted pastes.
WEB USAGE
Drag a file dan drop disini, atau
Paste gambar dari copy-an atau cukup pake Ctrl + v, atau
Setelah mengetik tekan tombol kuning untuk paste atau
Cukup Ctrl + Enter kalau sudah selesai mengetik.
MOBILE USAGE
Semua yang diatas atau
Pakai tombol upload.
CLI USAGE
Client available at https://super.beba.st/client
curl -o bebas https://super.beba.st/client
chmod +x bebas
cp bebas /sbin/
CARA PAKAI
bebas someimage.png
cat somefile.txt | bebas
SEE ALSO
beba.st